Sejumlah warga Pilang Setrayasa yang kini menjadi wilayah abu-abu jelang Pilkada tahun 2018 mendatang, menginginkan masuk kedalam wilayah kota Cirebon. Hal ini dikarenakan mereka telah tinggal berpuluh-puluh tahun sejak pertama kali dibangun perumahan. (Kholid)
Warga Setrayasa Tetap Ingin Masuk Wilayah Kota Cirebon

