Rengginang merupakan jajanan tradisional khas Cirebon. Uniknya rengginang yang di produksi memiliki rasa yang khas yakni rasa udàng dan terasi sesuai dengan asal muasal kedua bahan yang asli dari wilayah Cirebon. Penasaran dengan cara pembuatan rengginang, berikut liputannya.
https://youtube.com/watch?v=YiZUENWY-Dw