Menghadapi bulan puasa, warga di Kecamatan Arjawinangun, Kabupaten Cirebon, memperbaiki jalan, Arjawinangun – Ciwaringin. Kerusakan jalan yang cukup parah kerap menimbulkan kecelakaan, serta kerusakan kendaraan.
https://youtube.com/watch?v=oH0QjugKqQg