3. Pengisian Baterai yang Lama
Meskipun memiliki daya tahan baterai yang baik, HP Infinix Smart 3 Plus ternyata memiliki waktu pengisian baterai yang tergolong lama. Seperti kata Krida dari Teknologue, pengisian baterai HP ini membutuhkan waktu sampai 3 jam saja. Sungguh, waktu yang lama untuk sebuah HP dengan baterai 3.500 mAh.
