Sementara Slovakia mengejar posisi juara grup sebagai penegasan ambisi untuk kembali tampil di panggung utama, yang terakhir mereka rasakan pada 2010.
Dari segi kualitas individu dan pengalaman bertanding, Jerman masih berada di atas Slovakia. Mereka memiliki kemampuan menguasai permainan serta kedalaman skuad yang cukup untuk meredam tekanan lawan.
Tim Slovakia tetap berpotensi memberikan ancaman melalui permainan yang efisien dan serangan balik yang agresif.
Baca Juga:Prediksi Line-Up Jerman vs Slovakia: Duel Hidup-Mati di Grup A Berebut Tiket Otomatis ke Piala Dunia 2026Nagelsmann Panas! Jerman Tumbang dari Slovakia, Pemain Bintang Terancam Dicoret
Jerman diprediksi bisa meraih hasil yang mereka butuhkan, meskipun jalannya pertandingan kemungkinan berlangsung ketat dan penuh kehati-hatian dari kedua pihak.
Prediksi starting XI Jerman vs Slovakia:
Jerman (4-2-3-1): Baumann; Baku, Schlotterbeck, Tah, Raum; Kimmich, Goretzka; Sane, Wirtz, Gnabry; Woltemade
Pelatih: Julian Nagelsmann
Slovakia (4-3-3): Dubravka; Gyomber, Skriniar, Obert, Hancko; Bero, Lobotka, Rigo; Duris, Strelec, Haraslin
Pelatih: Francesco Calzona
Berikut head to head Jerman vs Slovakia:
05/09/25 Slovakia 2-0 Jerman
26/06/16 Jerman 3-0 Slovakia
29/05/16 Jerman 1-3 Slovakia
07/06/07 Jerman 2-1 Slovakia
12/10/06 Slovakia 1-4 Jerman
5 laga terakhir Jerman
15/11/25 Luksemburg 0-2 Jerman
14/10/25 Irlandia Utara 0-1 Jerman
11/10/25 Jerman 4-0 Luksemburg
08/09/25 Jerman 3-1 Irlandia Utara
05/09/25 Slovakia 2-0 Jerman
5 laga terakhir Slovakia
15/11/25 Slovakia 1-0 Irlandia Utara
14/10/25 Slovakia 2-0 Luksemburg
11/10/25 Irlandia Utara 2-0 Slovakia
08/09/25 Luksemburg 0-1 Slovakia
05/09/25 Slovakia 2-0 Jerman
Link live streaming pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa dapat diakses melalui situs Vidio.com
