Banyaknya Pemain Naturalisasi di BRI Super League, Pengamat Toni Ho Sebut Realita Sulit Bersaing di Eropa

Banjir Pemain Naturalisasi di BRI Super League, Pengamat Sebut Realita Sulit Bersaing di
Dok. @dion.markx
0 Komentar

Lebih lanjut, pengamat tersebut menyayangkan realita bahwa para pemain ini seolah kesulitan untuk terus bersaing di level tertinggi Eropa. Alih-alih merekrut pemain naturalisasi untuk kembali ke tanah air, Toni Ho menyarankan agar klub-klub Indonesia lebih fokus mendatangkan pemain asing berkualitas “Grade A” yang benar-benar bisa menularkan ilmu dan meningkatkan level kompetisi. Jika tren menarik pulang pemain diaspora ini terus berlanjut, dikhawatirkan tidak hanya kualitas Timnas yang terancam, tetapi juga mematikan jalur bagi pemain muda lokal hasil didikan akademi untuk bisa bersinar di klub mereka sendiri.

0 Komentar