Biar Gak Ditimbun, Pembeli Gas Melon Wajib Bawa KK
https://www.youtube.com/watch?v=CzfNppmCmWk
Kelangkaan gas melon 3 kilogram yang terjadi disejumlah wilayah kota Cirebon membuat sejumlah pangkalan penjual gas mensyaratkan pembeli membawa kartu keluarga dan KTP. Hal itu dilakukan untuk menghindari penimbunan yang dilakukan masyarakat. (Wahyu)