Gawat! 3 Mobil Mungil Suzuki Pas Banget Untuk Healing Guyss

Gawat! 3 Mobil Mungil Suzuki Pas Banget Untuk Healing Guyss
suzuki body mungil/foto:https://oto.detik.com/
0 Komentar

RADARCIREBON.TV Mobil mungil Suzuki terbaru di kabarkan akan segera di rilis ke pasar. Hadir sebagai mobil murah, model ini di kabarkan bakal di jual seharga 400 ribu Rupee atau setara Rp 80 jutaan.

Adalah Suzuki Maruti India yang rencanaya akan merilis Alto generasi terabaru sebagai versi facelift menggantikan model unit model sebelumnya.

Mengutip laman Carnews, bocoran mobil Suzuki terbaru Alto 2022 akan memiliki beberapa pembaharuan di bagian exterior, interior, juga fitur. Salah satunya adalah penggunaan platform terbaru, Heartect.

Baca Juga:Jangan Galau! Kini TV Digital Online Menemani Nonton Drakor AndaHeboh! Harga Mobil Smart Fortwo Cabrio Murah Tapi Berkualitas dan Bergengsi nih Boss..

Yang kini mulai di gunakan di hampir semua varian Suzuki. Untuk mobil kecil sendiri, sebelum pada Alto, platform Heartect sudah lebih dahulu di gunakan pada Suzuki di S-Presso, Celerio dan Wagon R, Seift dan XL 7 terbaru.

Daftar Mobil Suzuki yang Kecil

Suzuki Celerio

Suzuki Celerio merupakan salah satu mobil mungil buatan Suzuki yang di gadang-gadangkan mirip dengan Daihatsu Ayla. Sayangnya, Celerio hanya bertahan dari 2015 hingga 2017 karena kurang peminat di Indonesia. 

Padahal, desain eksterior mobil city car ini tidak ketinggalan zaman meski di kendarai di tahun 2022. Belum lagi mesin K10B 3 slinider 1.0 liter yang di tempatkan di ruang mesin kedua trim Celerio. 

Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga hingga 67 hp dan torsi 90 nm dengan pilihan transmisi manual dan CVT. Walau kecil, Celerio masuk dalam jajaran mobil hemat bahan bakar dengan harga yang cukup terjangkau. 

Sayangnya, fitur keamanan Celerio di bandingkan mobil sekelasnya cenderung sangat standar. Jadi, Pins perlu mencari mobil lain jika menginginkan fitur-fitur keamanan yang canggih. 

Suzuki Swift

Suzuki Swift adalah mobil berkapasitas 5 pintu yang muncul di awal tahun 80-an dan di perbaharui 2004 hingga menjadi model seperti ini. Selama bertahun-tahun, Swift sudah menggunakan beberapa mesin, mulai dari 1,2 hingga 1,6 liter. 

Mobil kecil ini pun tergolong hemat bahan bakar dengan rata-rata konsumsi antara 18 km/l hingga 21 km/ l. Desain Suzuki Swift juga cenderung timeless dengan pintu bukaan yang lebar untuk memudahkan penumpang dan pengemudi. 

Baca Juga:Kini Update Harga Penginapan Glamping Legok Yuk Buruan Cek In Sekarang!Spesifikasi Nokia 2660 Flip. Yuk Cek Harganya..

Terlebih lagi, interior Suzuki Swift menampilkan dasbor dan pandangan ke depan yang baik. Teknologi yang di bangun Suzuki guna memberikan infotainment yang mumpuni juga terlihat dari layar sentuh yang bisa di pakai untuk lagu dan telpon.

Pins juga bisa menikmati beberapa opsi penyimpanan di bagian depan, termasuk glovebox, tempat botol di pintu, dan ruang untuk barang-barang kecil. Kapasitas bagasi mobil kecil ini terbilang cukup besar, yaitu 242 liter. 

Suzuki Ignis 

Keluar pada 2017, Suzuki Ignis mencuri perhatian para pecinta mobil city car. Pasalnya, mobil buatan Suzuki ini tergolong kecil dengan bobot yang ringan. 

Walau begitu, mobil yang di desain mirip dengan SUV ini cocok di kendarai di jalanan perkotaan. Kamu juga bisa merasakan perubahan yang begitu nyata dari facelift yang di sematkan sehingga cukup berbeda dengan Ignis yang lama. 

Tenaga yang di ciptakan Ignis pun tergolong optimal mengingat bobot kurang dari 1 ton. Intinya, mobil ini bisa bekerja dengan baik dan memiliki ciri khas tersendiri di bandingkan mobil sekelas lainnya. 

0 Komentar