Review 5 Rekomendasi Mobil Second 2023 Hemat Bahan Bakar Di Bawah Ini

rekomendasi mobil second
rekomendasi mobil second/ news.olx.co.id
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- Review 5 Rekomendasi Mobil Second 2023 Hemat Bahan Bakar Di Bawah Ini.

Pilihan mobil bekas beragam tipe bisa kamu dapetin.

Mulai naik daun, mobil-mobil second di gemari beberapa masyarakat di tengah banyaknya gebrakan mobil baru fitur unggulan.

Di jual dengan harga second, kamu masih bisa mendapatkan mobil bekas dengan performa yang masih ok.

Baca Juga:Suzuki Celerio Baru Launching 2024 Mendatang!!! Segmen City Car Hadir Lebih Baru Dan Berani- Lebih Irit Kah?Biar Gak Boncos, Pelajari Cara Mengendarai Mobil Agar Irit Bbm- Praktikan Sekarang!

Berikut rekomendasi mobil second tahun 2023.

Bujet nanggung yakni kisaran 80 juta, kamu bisa bungkus 3 pilihan mobil SUV ini. Ada Chevrolet Captiva, Nissan X-Trail dan juga Honda CR-V.

Ketiga jenis mobil tersebut sudah lama tidak di lirik, namun desainnya masih pantas melaju di jalan.

Tiga SUV ini memiliki perpindahan rata-rata lebih dari 2.000 cm³ sehingga di anggap bertenaga dan cocok sebagai SUV masa depan.

Jika tidak ingin membeli tapi ingin menjual, harga jual mobil bekas juga sangat kompetitif dan nilainya tidak terlalu turun. 

Kemudian, ada juga rekomendasin mobil second tipe LCGC yang mungkin cocok. adalah Honda Brio.

Honda Brio pertama kali di perkenalkan ke pasar mobil Indonesia pada tahun 2013.

Saat di luncurkan, mobil ini dengan cepat merebut hati konsumen terutama anak muda.

Baca Juga:Widiiihh Penuhnya Minta Ampun, 5 Tempat Wisata Bandung Saat Lebaran!! Mana Aja Sih? Yuk Dapetin Lokasinya Di SiniHP Infinix Hot 11S: Chipset Gesit, Performa Luwes, Main PUBG Anti Buffer- Cobain Sekarang!!

Pilihan lainnya untuk bujet yang rendah yakni kisaran 60juta, ada salah satu yang paling legendaris dari jenisnya yaitu Isuzu Panther.

Mobil yang hadir di pasar Indonesia sejak tahun 1991 ini cukup sukses dan terjual oleh masyarakat sebagai mobil SUV bertenaga dan mobil keluarga yang kompak.

Untuk tipe mobil sedan premium yaitu Toyota Soluna seri 2000 dan juga Honda Accord VTiL.

Kedua mobil ini terkenal dengan performanya yang ciamik dan cocok untuk kamu yang mencari mobil bekas murah di bawah 60 jutaan.

Berapa kisaran harga mobil yang kamu incar? Jika 100 juta belum bisa mendapatkan mobil baru, maka kamu bisa lirik Kijang Innova yang punya harga second 100 jutaan ini.

Saat di luncurkan pada 2004, mobil ini di banderol Rp 300 juta. Namun, saat ini harganya sangat terjangkau.

Hanya dengan uang di bawah Rp 100 juta, kamu sudah bisa membeli MPV bertenaga dengan kabin luas.

0 Komentar