Cuman Dengan Live Tiktok Bisa Dapetin Jutaan Rupiah. Kok Bisa?

Cara Dapat Dana Dari Tiktok
Tiktok bisa menjadi sarana untuk mencari uang tambahan secara online. Foto: Radar Jogja/tangkap layar - radarcirebon.tv
0 Komentar

2. Menyelesaikan Misi Tiktok

Dengan menyelesaikan misi tiktok, Anda bisa mendapatkan koin yang nantinya bisa ditukar menjadi uang.

Cukup dengan menyelesaikan misi dengan menonton Video dengan durasi tertentu, nanti Anda bisa mendapatkan koin yang bisa dicairkan melalui Aplikasi Dana. Bahkan Anda bisa mendapatkan Rp10.000 setiap harinya.

3. Tiktok Afilliate

Afilliate adalah Model bisnis di mana seseorang Afiliator mempromosikan produk atau layanan orang lain dan mendapatkan komisi untuk setiap penjualan yang berhasil melalui Link Afilliate yang Anda berikan.

Baca Juga:Gak Cuman di HP, Ini Dia Cara Maen Mobile Legends Menggunakan PCMusim Liburan Tapi Gapunya Duit? Pinjam Ke Dana Aja.

Anda dapat mendaftarkan diri Anda menjadi Tiktok Afilliator, Untuk mendapatkan uang dari tiktok.

4. Menautkan Akun Sosial Media

Anda dapat menautkan akun sosial media Anda seperti akun Instagram atau akun Youtube Anda ke profile Tiktok. Hal tersebut dapat meningkatkan jangkauan video tiktok yang Anda buat.

5. Mendapatkan Gift

Anda bisa melakukan live di TikTok dan berintraksi dengan penonton. ketika Anda mendapatkan Gift dari para penonton, maka gift tersebut bisa Anda tukarkan menjadi uang.

Itulah cara-cara mendapatkan uang dari aplikasi Tiktok. Apakah Anda tertarik menjadi salah satunya?

0 Komentar