Head-to-Head dan Prediksi Susunan Pemain Luksemburg vs Jerman di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa

Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa
Persiapan Timnas Jerman menjelang pertandingan melawan Luksembung. Foto : Instagram resmi Timnas Jerman @dfb_team
0 Komentar

Jerman sendiri kemungkinan menerapkan skema 4-2-3-1. Oliver Baumann mengawal gawang, disokong Ridle Baku, Jonathan Tah, Waldemar Anton, dan David Raum di lini belakang. Posisi gelandang bertahan diisi Aleksandar Pavlovic dan Leon Goretzka. Tiga gelandang serang Leroy Sane, Serge Gnabry, dan Florian Wirtz akan mendukung Nick Woltemade sebagai striker utama.

Dengan rekor kuat, kedalaman skuad, dan kebutuhan akan kemenangan, Jerman jelas lebih diunggulkan. Namun Luksemburg memiliki motivasi besar untuk memberikan perlawanan maksimal di kandang sendiri. Laga ini berpotensi menghadirkan cerita baru dalam rivalitas kedua negara.

0 Komentar