Pada bursa transfer paruh musim, Madura United mendatangkan tiga tambahan kekuatan, yakni Riquelme Sousa, Junior Brandao, serta Giovani Numberi. Kehadiran mereka diharapkan mampu meningkatkan kualitas permainan tim. Pertandingan Madura United kontra PSBS Biak ini menjadi satu-satunya laga hari ini yang disiarkan langsung di televisi nasional melalui Indosiar, sekaligus menutup rangkaian pertandingan Sabtu dengan tensi tinggi.
Jadwal Liga 1 Hari Ini 31 Januari: Tiga Laga Krusial, Persib Tandang hingga Kans Debut Rizky Pellu
