Ada 86 NIK Warga Dicatut Parpol di Kab.Cirebon
Ada sekitar 86 nomor induk kependidukan atau NIK warga, di Kabupaten Cirebon yang dicatut parpol. Pencatutan NIK diketahui KPU setelah...
Ada sekitar 86 nomor induk kependidukan atau NIK warga, di Kabupaten Cirebon yang dicatut parpol. Pencatutan NIK diketahui KPU setelah...
SDN 1 dan 2 Ambulu Kabupaten Cirebon kekurangan tenaga pendidik. Oktober mendatang, kedua sekolah dasar rencananya akan digabungkan.
Petani di Desa Setu Patok Kabupaten Cirebon, diberikan pemberdayaan dalam mengolah lahan. Pasalnya, sebagian petani merupakan penggarap area tanah timbul...
Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon, soroti kasus stunting di Kecamatan Mundu. Pasalnya, ditemukan lebih dari 400 kasus stunting.
Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon mengklaim akan kembali memfungsikan Puskesmas Pembantu Desa Citemu. Namun, nomenklatur akan dirubah menjadi posyandu prima.
Sekitar 86 persen kasus kecelakaan di jalan tol disebabkan dari kelalaian manusia, baik karena lelah, kurang antisipasi dan mengantuk. Dalam...
Produsen tahu skala kecil, di wilayah Kabupaten Cirebon, terancam bangkrut atau gulung tikar. Pasalnya harga bahan baku kedelai, untuk pembuatan...
Sebagian petani yang menggunakan alat mesin panen, biasa menyewa dengan beban biaya hingga 2 juta rupiah. Dengan beban tersebut, petani...
Sebanyak 53 warga Kabupaten Cirebon, rencananya akan diberangkatkan ke daerah Pasangkayu, Sulawesi Barat, dalam program transmigrasi pemerintah, guna meningkatkan pemberdayaan...
Langkah serius ditunjukan Badan Amil Zakat Nasional atau Baznas, dalam upaya membantu percepatan Kabupaten Cirebon terbebas buang air besar sembarangan...
Kasus pencabulan terhadap anak di bawah umur kembali terjadi. Meski salah satu pelaku saat ini sudah tertangkap, pengacara korban mendesak...
Sebuah bengkel mobil yang berada di jalan pantura Kanci Kabupaten Cirebon, Rabu malam, ludes terbakar. Kebakaran yang diduga akibat korsleting...
DKPP dan Pemkab Cirebon, akan mengembangkan balai benih ikan serta membuat wisata edukasi. Saat ini puluhan kolam ikan dan sarana...
Pemerintah Kabupaten Cirebon, menganggarkan sekitar 287 miliar rupiah, untuk membiayai pekerja dengan perjanjian kerja untuk tahun 2023. Hal itu akan...
Pelajar kelas enam SD, di Kabupaten Cirebon, meraih prestasi yang baik sebagai dalang cilik. Salah satunya dalam Festival Dalang Anak...
Badan Intelijen Negara bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Cirebon, menggelar vaksinasi massal covid 19, terhadap puluhan sopir travel dan kru bus,...
15 sekolah terpilih yang berhasil melaksanakan Gerakan Peduli dan Berbudaya Lingkungan Hidup atau PBLHS tingkat kabupaten tahun 2022, diganjar penganugerahaan...
Ratusan tabung gas milik sebuah pangkalan di Desa Ender, Kecamatan Pangenan, Kabupaten Cirebon, raib digondol maling, Rabu, dini hari. Pelaku...
Fakultas Teknik Universitas Gunungjati Cirebon, memperkenalkan sistem irigasi pembangkit instalasi tenaga matahari di Desa Sinarancang Kabupaten Cirebon.
Pemerintah Desa Karangmalang Kabupaten Cirebon, menggiatkan sektor pemberdayaan kader PKK. Para kader diberdayakan untuk memproduksi telur asin.