Kategori: Kuningan

33 Orang Ditahan Polres Kuningan

Kapolres AKBP Doffie Fahlevi Sanjaya merilis hasil kinerja Polri di wilayah hukum Polres Kuningan. 33 orang ditahan dari beragam kasus...

Pro Kontra Geothermal Ciremai

Rencana survey geothermal Ciremai oleh pemerintah pusat melalui Kementrian ESDM mendapat tanggapan dari pemerhati lingkungan di Kuningan, Maman Meziq. https://youtube.com/watch?v=19R4e5iNNWE

Warga Kosongkan Rumah

Jelang rencana peresmian bendungan pada 21 Juni, warga Desa Kawungsari mulai mengosongkan rumah mereka. Aktivitas pindah rumah mulai nampak dari...

Kementrian PUPR Kirim Tenaga Ahli

Rencana peresmian Bendungan Kuningan pada 21 Juni tinggal menghitung hari, setelah bangunan fisik rampung seratus persen beserta pembayaran kompensasi kepada...

Bendungan Kuningan Siap Diresmikan

Jelang peresmian Bendungan Kuningan pada 21 Juni, Bupati Kuningan Acep Purnama menegaskan berbagai permasalahan dinyatakan clear and cleared, dan siap...

PMI Kuningan Targetkan 1000 Kantong Darah

Peringatan hari donor darah sedunia setiap 14 Juni, dilakukan Pemkab Kuningan dengan menggelar donor bersama para ASN dan masyarakat. https://youtube.com/watch?v=ukZvqnJxiHY

Muskercab PKB kuningan

Muskercab DPC Partai Kebangkitan Bangsa Kuningan digelar Minggu siang, dengan kehadiran perwakilan pusat dan provinsi. PKB menyatakan tetap kritis terhadap...

Polres Kuningan Gelar Vaksinasi Masal

Polres Kuningan melakukan kegiatan vaksinasi masal covid-19 di wilayah hukumnya. Kegiatan ini dalam rangka mendukung akselerasi program pemerintah, supaya merata...

Jabar Bergerak Peduli Pendidikan

Jabar Bergerak bekerjasama dengan Baznas Provinsi Jawa Barat menyalurkan bantuan bagiĀ  dunia pendidikan di 27 kabupaten kota. Sebanyak 1000 pelajar...