Bumdes se-Kuningan akan Berbadan Hukum
Asosiasi Bumdes Bumdesma Kabupaten Kuningan menargetkan seluruh Bumdes di Kabupaten Kuningan memiliki badan hukum pada Desember mendatang. Status badan hukum ini akan memberi peluang kepada Bumdes supaya lebih berkembang, dan membuka…