Memasuki H-1 lebaran Idul Adha, tumpukan sampah di tempat pembuangan akhir di Kopiluhur kota Cirebon meningkat 20 persen dari hari biasanya. Tak hanya itu, 1 buah mesin buldozer pun rusak yang membuat sejumlah petugas kewalahan. (Kholid)
Jelang Idul Adha, Sampah Meningkat 20 Persen
https://www.youtube.com/watch?v=1kwSIVI1t58