Pendiri Pasar Durajaya, kembali mengembangkan ekonomi, kali ini di bidang pariwisata, dengan meresmikan Wahana Waterboom Widara Jaya di Desa Durajaya, Kecamatan Greged Kabupaten Cirebon. Diharapkan, bisa meningkatkan ekonomi wisata dan memasyarakatkan olahraga air.
https://youtube.com/watch?v=8AcH66TV7fs
Wahana Air Waterboom Widara Jaya Hadir Di Greged

