Kelebihan Daya Tampung, RSUD Cilegon Buka Tenda Darurat

Kelebihan Daya Tampung, RSUD Cilegon Buka Tenda Darurat
0 Komentar

Rumah Sakit Umum Daerah Cilegon mendirikan tenda darurat penanganan pasien covid-19 di halaman ruang pelayanan instalasi gawat darurat, guna mengantisipasi lonjakan jumlah pasien covid-19. Kepala Bagian Umum RSUD Cilegon, Faruk Oktavian ditemui di lokasi mengaku, pendirian tenda darurat dilakukan lantaran seluruh ruang khusus perawatan hingga instalasi gawat darurat saat ini telah kelebihan daya tamping, dipenuhi pasien covid-19.

https://youtube.com/watch?v=8Bv00czieqM

0 Komentar