Srepet! Ini Dia Mobil Murah Tapi Mewah Jemput Ayang Pulang Kuliah

mobil murah tapi mewah
Mobil Murah/kontan.co.id
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Mobil murah tapi mewah? Ada tah? Ada dong… Jika kamu menyangka bahwa desain yang mewah pasti harganya mahal, kamu salah. Ada juga kok yang harganya murah tapi desain atau body mobilnya mewah dan unik. Penasaran?. Simak sampai habis!

Honda Elysion

Awalnya, Elysion memiliki tiga pilihan perpindahan: 3.5L, 3.0L dan 2.4L. Namun, hanya dua yang terakhir yang tersedia di Indonesia.

Tak ada salahnya Elysion di juluki “Raja MPV”. Material metal tidak hanya menawarkan banyak keunggulan dari segi desain dan fungsi, namun juga di katakan 30% lebih kuat dari besi tradisional karena penggunaan teknologi Honda G-con.

Baca Juga:Dompet Kamu Pas-pasan? Tenang Kamu Bisa DP Mobil Daihatsu Ayla Harga MurahKamu Pusing? Inilah Usaha Sampingan Untuk Mahasiswa Gak Takut Telat Bayar Kosan

Berbagai keunggulan di rasakan pengemudi berupa kenyamanan dan stabilitas yang baik, terutama di jalan yang buruk. Selain itu, di dukung Vehicle Stability Assist (VSA) dan Traction Control System (TCS).

Harga Honda Elysion 2.4 2004 – Elysion Nova 2.4 2010; sekitar Rp 120-220 juta. 

Mitsubishi Grandis GT

Mobil murah tapi mewah selanjutnya adalah dari Mitsubitsi. Dengan pembaharuan desain, Grandis GT yang di luncurkan pada tahun 2005 ini terlihat seperti MPV mewah yang dinamis dan sporty. Namun, rasanya sangat elegan dan berkelas.

Bagus dari segi tampilan, tapi dari segi fungsi dan kemampuan, Grandis GT sebenarnya minimalis. Ruang interior ekstra cukup mewah, kabin di segel dengan cukup baik, sandaran kursi baris ketiga dapat di rebahkan, bagasi luas dan kursi ketiga dapat di lipat hingga rata dengan lantai.

Manfaat penting lainnya:Mesinnya terkendali, pengendaraannya cukup menyenangkan, suspensinya cukup nyaman dan handlingnya stabil. Performa yang jauh melebihi harganya.

Mitsubishi Grandis GT 2.4 AT 2010 – Grandis 2.4 GT AT 2017 di bandrol dengan harga antara Rp 120-200 jutaan. 

Mazda Biante

Mobil ini berbeda dengan Mazda8 yang desainnya lebih persegi seperti Toyota Voxy, Toyota NAV1 dan Nissan Serena.

Yang istimewa, Biante memiliki fungsi yang lengkap, sama seperti perangkat yang di jual di Jepang. Sayangnya, penjualan di Indonesia hanya berlangsung antara tahun 2012 hingga 2018.Mazda Biante AT 2012 – Biante Skyactive 2017 di banderol antara Rp 140-260 juta. 

Baca Juga:Kamu Mau Uang Tambahan? Ini Dia Usaha Sampingan Modal KecilMau Saldo Rekening Gendut? Inilah Ide Usaha Sampingan Modal Kecil Cocok Buat Kaum Rebahan

Itulah informasi mobil murah tapi mewah buat jemput ayang pulang kuliah.

0 Komentar