Harga Mobil Mini Cooper Baru Mahal Banget, Apa Keunggulan Dari Mobil Ini? Simak Selengkapnya, Kecil Bukan Sembarang Kecil!

Harga Mobil Mini Cooper Baru Mahal Banget, Apa Keunggulan Dari Mobil Ini? Simak Selengkapnya, Kecil Bukan Sembarang Kecil!
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- Harga Mobil Mini Cooper Baru memang nggak cocok untuk kaum mendang-mending seperti mimin, selain memiliki harga yang fantastis namun peminat mobil ini juga sangat banyak.

Mobil yang berasal dari perusahaan inggris ini memiliki kualitas yang tinggi dan masuk kedalam deretan mobil preminum,lho.

Salah satu ciri khas unik dari Mini adalah desainnya yang menarik dan sporty. Namun, selain desain, setiap mobil Mini Cooper yang

Baca Juga:Impian Banget Punya Mobil Yang Bisa Liat Pemandangan Di Atapnya! Jangan Sedih, Kini Hadir Mobil Sunroof Bekas Dibawah 100 JutaMinuman Herbal Satu Ini Bisa Bikin Wajah Mulus?? Berikut Manfaat Jamu Beras Kencur Yang Wajib Kamu Ketahui

di pasarkan di Indonesia di lengkapi dengan mesin bertenaga dan teknologi canggih di dalam dan luarnya.

Jadi, bagi temen-temen yang tertarik membeli salah satu mobil Mini Cooper yang di pasarkan

di Indonesia, simak terlebih dahulu daftar harga yang kami rangkum.

Spesifikasi Dan Harga Mobil Mini Cooper Baru

Mobil Mini Cooper termurah di Indonesia adalah 3 Pintu. Harga bervariasi dari 549 juta – 859 juta. Ada banyak jenis yang tersedia, masing-masing dengan berbagai fitur dan fungsi. Di sisi lain, versi Cooper standar memiliki akselerasi 7.8 detik dari 0-100 km/jam.

Meskipun bagasi MINI Cooper S hanya mampu menampung 211 liter, jok baris belakang ini dapat di lipat untuk membuat bagasi lebih luas. Meskipun alasnya tidak rata, kamu masih dapat menambah dimensi bagasi.

Mobil ini memiliki lebar sekitar 1.727 mm dengan panjang 3.850 mm,lho. Selain itu memiliki tinggi 1.415 mm dan Wheelbase: 2.495 mm

Tidak perlu di ragukan lagi, mobil ini memiliki fitur yang sangat lengkap mesin dengan 4 silinder turbo 2000cc. Mesin ini memungkinkan MINI Cooper S untuk menghasilkan tenaga maksimum hingga 192 hp dan torsi hingga 280 Nm, dan transmisi baru 7-speed dual clutch memungkinkan ini.

Mesin MINI Cooper S telah mengalami perubahan pada sistem NVH (Noise, Vibration, and Harshness), yang meningkatkan kinerja mesin dari model sebelumnya.

Baca Juga:Lebih Cocok Mana Antara Mobil Matic Dan Manual? Sebelum Beli Pastikan Hal Berikut Dulu Ya Guyss!Jangan Tergiur Harga Murah,Moms! Wajib Beli Mobil Mainan Remot Kontrol Yang Sudah SNI Ya!!

Mobil Mini Cooper ini terdapat tipe Mesin 2.0L MINI TwinPower Turbo empat Silinder 1.998 cc dengan tenaga Maksimum 192 hp, selain itu memiliki torsi Maksimum 280 Nm dan transmisi 7-percepatan Steptronic Sport Transmission

0 Komentar