Gak Perlu Beli Baru, 4 Jenis STB Android TV Tabung Bisa Ubah TV Tabung Jadi TV Masa Kini

stb android tv tabung
stb android tv tabung/ youtube
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- Gak Perlu Beli Baru, 4 Jenis STB Android TV Tabung Bisa Ubah TV Tabung Jadi TV Masa Kini.

Android tv adalah produk elektronik yang populer akhir-akhir ini.

Hal tersebut karena pengguna dapat menikmati konten TV yang berbeda serta konten internet yang berbeda di layar lebar.

Tentunya untuk mendapatkan TV seperti itu harus merogoh kocek jutaan.

Senangnya, ada solusi bagi kamu yang masih memiliki TV tabung dan ingin mengubahnya menjadi Android TV.

Baca Juga:EKSTRIM!!!!! Ini 3 Tempat Wisata Bandung Dan Harganya Cocok Untuk Uji Nyali5 Mobil Irit Pajak Murah, Wadidaw Gak Lagi Mumet Mikir Tagihan Nih!!

Yang perlu di lakukan hanyalah menambahkan set-top box (dial player) atau Android TV.

STB TV ini kemudian dapat di hubungkan ke TV dan memungkinkan TV menampilkan konten hiburan di Internet, seperti smartphone dengan sistem operasi Android. 

Berikut 4 Jenis STB Android TV Tabung, mengubah tampilan tv jadul menjadi kekinian.

Wechip V10 2/16

stb TV ini menggunakan sistem operasi Android 10 dan chipset quad-core H616,

yang memiliki stabilitas lebih tinggi dan kecepatan pemrosesan lebih cepat daripada beberapa sistem dan chip generasi sebelumnya,

sehingga aplikasi bekerja lebih cepat, menghabiskan lebih sedikit memori, dan berjalan lebih lancar.Kotak TV WeChip V10 juga memiliki WiFi ganda 2.4G+5G dan LAN Ethernet 100M,

sehingga pengguna dapat mengunduh dan mengirim lebih cepat dan merasakan sinyal yang lebih stabil.

 STB X96 Mini

Kotak TV Android murah lainnya adalah X96 Mini.

STB ini menawarkan spesifikasi yang mirip dengan HiPlay TX3.

Baca Juga:Honda Beat Putih 2024 Pamer Konsep Menarik Dengan Trend Tenaga Listrik!! Berikut SpesifikasinyaInfinix Note 10, Beda Nih Canggih Dan Resmi Ramein Jagat Tekno, Intip Kelebihan Kekurangannya Di Sini

Mulai dari hardware yang di gunakan dan dengan kapasitas penyimpanan yaitu Amlogic S905W dengan dukungan GPU Mali-450 dan RAM 2GB DDR3.

Selain itu, X96 Mini juga menawarkan sistem operasi Android 7.1 Nougat.

X96 Mini juga hadir dengan berbagai fitur seperti kemampuan memutar video 4K dan Full HD,

konektivitas HDMI serta dukungan Miracast DLNA AIRPLAY. 

Tanix Mini

Tanix TX3 Mini adalah TV box Android lainnya yang bisa di beli hanya dengan murah.

Dengan harga tersebut sudah mendapatkan TV Box dengan OS Android 7.1 Nougat dengan aplikasi tambahan.

Beberapa aplikasi lainnya seperti aplikasi untuk mengakses saluran premium, acara TV, Kodi, dan lainnya.

ERZA V8

ERZA V8 adalah kotak TV Android dengan sistem operasi Android 9.0.

Fitur utama dari produk ini antara lain prosesor Rockchip RK3228A Quad Core Cortex A7 dengan GPU ARM Mali-400 plus RAM 1GB dan penyimpanan 8GB.

TV box harga terjangkau ini mendukung pemutaran video 4K pada 60 fps dan di lengkapi dengan beberapa aplikasi resmi seperti YouTube, Vidio, iflix, Netflix, Disney+ Hotstar, dan lainnya. 

0 Komentar