Infinix Smart 7 Harga dan Spesifikasi, HP Canggih Dengan Teknologi Artificial Intelegensi

Infinix Smart 7 Harga dan Spesifikasi, HP Canggih Dengan Teknologi Artificial Intelegensi
Sumber: infinix smart 7 ram 6/seputarpangandaran.com
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Infinix pada Rabu resmi meluncurkan ponsel entry-level terbarunya di Indonesia yakni Infinix Smart 7 harga dan spesifikasi.

Smartphone ini sebelumnya sempat menyambangi pasar India pada Februari lalu.

Infinix Smart 7 di bekali layar berukuran 6,6 inci beresolusi HD Plus dengan kecerahan maksimal 500 nits.

Rasio screen-to-body ponsel ini sebesar 84 persen. Di bagian atas layar terdapat notch di tengahnya yang terlihat seperti setetes air.

Baca Juga:Baterai Besar, Ukuran Layar Infinix Smart 5 Lebar, Harga 500 Ribu Lebih DikitRekomendasi Smart TV 2023 Murah Harga 700 Ribuan, Spesifikasi Canggih dan Design Elegan

Infinix Smart 7 harga dan spesifikasi

Hp ini di bekali layar berukuran 6,6 inci beresolusi HD Plus dengan kecerahan maksimal 500 nits. Rasio screen-to-body ponsel ini sebesar 84 persen.

Di bagian atas layar, di tengah, terdapat notch berbentuk tetesan air yang menampung kamera selfie 5 MP.

Kamera ini di dukung soft flash untuk hasil selfie lebih cerah. Di bagian belakang, ponsel ini di bekali dua kamera yakni kamera utama 13 MP dan lensa AI.

Untuk dapur pacunya, Infinix Smart 7 di tenagai chipset Helio A22 produksi MediaTek.

Chipset ini hadir dengan dua pilihan RAM yakni 3GB dan 4GB. Infinix Smart 7 harga dan spesifikasi hanya memiliki satu pilihan penyimpanan yakni 64GB.

Jika di rasa belum cukup, ruang memori ini bisa di perluas hingga 2TB dengan kartu microSD.

Dari segi daya, Infinix Smart 7 disokong baterai berkapasitas 5.000 mAh yang di klaim mampu memutar musik hingga 50 jam

Baca Juga:Cara Menyambungkan WiFi Ke Smart TV LG, Pelanggan Indihome Harus Paham!Set Top Box Awet Berapa Lama Ya? Lakukan Perawatan Ini Biar STB Tahan Lama

Nah melakukan panggilan hingga 39 jam, dan memutar video hingga 32 jam. . Dari segi software.

Ada smartphone entry-level ini menjalankan sistem operasi (OS) Android 12.

Fitur pendukung lainnya antara lain konektivitas 2G/3G/4G, sensor sidik jari belakang, face unlock, galeri AI, aplikasi musik Beez 2.0, dan teknologi pemrosesan audio DTS.

Di Indonesia, Infinix Smart 7 tersedia dalam pilihan warna Coastal Green, Island White, Polar Black, dan Peacock Blue.

Ponsel ini dapat dibeli dari retail partner resmi Infinix dan secara online dari berbagai marketplace partner Infinix.

0 Komentar