Punya Tampilan yang Modern dan Keren – Yuk Intip Keunggulan Vivobook Pro 16X (N7600)

Keunggulan Vivobook Pro 16X (N7600)
Keunggulan Vivobook Pro 16X (N7600)/www.droidlime.com
0 Komentar

Stylish dan Futuristik

Meski memiliki layar 16 inci, Vivobook Pro 16X OLED (N7600) tetap tampil dengan desain modern, stylish, dan portabel dengan bobot kurang dari 2kg dan ketebalan bodi 18,9mm. Pilihan warna Comet Grey dan Cool Silver memberikan kesan premium dengan konsep desain minimalis dan fungsional.

Desain baru Vivobook ini mengusung tema Industrial yang memberikan tampilan kokoh dengan ornamen Hazard Stripe pada logo Vivobook dan tombol Enter di keyboard. Laptop ini juga dilengkapi dengan port USB 3.2 Gen 2 Type-C yang mendukung USB Power Delivery hingga 100W serta output display.

0 Komentar