Dipimpin Ikan Tongkol! Ini Dia Daftar Ikan yang Memiliki Kalsium Tinggi Baik untuk Tubuh

ikan kalsium
Foto: iStock
0 Komentar

Tidak hanya itu, ikan sarden juga dikenal memiliki kandungan vitamin D, di mana sarden mengandung 193 IU vitamin D. Tingginya kandungan kalsium dan vitamin D pada ikan sarden mampu bekerja sama dalam menjaga dan memelihara kesehatan tulang.

4. Ikan Salmon

Siapa yang tidak kenal dengan ikan salmon merupakan salah satu sumber protein hewani yang kaya akan kandungan gizi seperti omega-3, vitamin, protein, dan kalsium. Ikan salmon tergolong ke dalam salah satu ikan dengan kandungan kalsium tertinggi, di mana 100 gr ikan salmon segar mengandung sekitar 26 mg kalsium.

Selain itu, ikan salmon pun mengandung selenium yang mampu membantu memelihara kesehatan tulang, sehingga sangat baik untuk dikonsumsi. Adapun, ikan salmon mengandung senyawa bioaktif kalsitonin yang berfungsi untuk meningkatkan densitas dan kekuatan tulang. Sehingga, mengonsumsi ikan salmon dapat mencegah osteoporosis.

***

 

0 Komentar