Makin Canggih! Fitur Baru Google Maps Bisa Ajak Ngobrol Pengguna Lewat Gemini AI, Ini Caranya

ngobrol dengan google maps lewat gemini ai
Fitur baru Google Maps, dapat ngobrol langsung menggunakan Gemini AI. Foto: Ilustrasi/radarcirebon.tv
0 Komentar

2. Membantu Melihat Kondisi Real Time Lalu Lintas

Untuk membantu pengguna menghadapi kemungkinan kemacetan, Google Maps kini menghadirkan notifikasi yang memberi peringatan tentang gangguan lalu lintas.

Sistem akan menginformasikan penutupan jalan maupun antrian kendaraan yang diprediksi terjadi di depan. Fitur ini sudah diterapkan di Amerika dengan perangkat Android.

3. Arah Lokasi yang Lebih Tepat & Spesifik

Untuk memudahkan pengguna, Gemini kini mampu menampilkan titik-titik penting di peta yang mudah dikenali serta memberikan arahan yang lebih jelas.

Baca Juga:Link Live Streaming dan Prediksi Starting XI Timnas Indonesia U23 vs Mali U23, Misi Balas Dendam Garuda MudaNasib Baik Timnas Indonesia U-17, Tersingkir dari Piala Dunia, Bisa Langsung Lolos Piala Asia U-17 2026

Kemampuan ini bekerja dengan memanfaatkan data lokasi yang ada di Google Maps, lalu mencocokkannya dengan visual dari Street View.

Dengan begitu, Gemini dapat mengenali landmark di sepanjang rute dan menyajikan panduan arah yang lebih akurat dan intuitif.

4. Fitur Google Lens Lewat Gemini AI

Dengan mengutamakan pendekatan multimodal, pembaruan terbaru Google Maps kini memanfaatkan Google Lens untuk membantu pengguna mengenali dan menjelajahi area tujuan setelah mereka tiba.

Pengguna bisa berinteraksi langsung dengan Google Maps untuk meminta Gemini menunjukkan berbagai lokasi yang ada di sekitar mereka.

Itulah empat ftur terbaru di Google Maps. Beberapa fitur sudah diterapkan di Amerika Serikat. Untuk di Indonesia sendiri masih menunggu pemberitahuan secara resmi dari Google.

0 Komentar