Potensi Penambahan Jumlah Alokasi Kursi Dapil
Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Cirebon menjabarkan potensi terjadinya penambahan kursi di sejumlah dapil. Pasalnya, dari akumulasi BPPD tercatat ada empat kursi tersisa yang akan kembali dilakukan perhitungan KPU.