Ngeluh Harga Mobil Mahal? Coba Pakai City Car Dibawah 100 Juta Di Jamin Ekonomis

Ngeluh Harga Mobil Mahal? Coba Pakai City Car Dibawah 100 Juta Di Jamin Ekonomis
0 Komentar

RadarCirebon.TV- Berbicara mengenai city car dibawah 100 juta terbaik bisa jadi

pilihan salah satunya yaitu Honda Brio. City car ini menawarkan tampilan yang sporty dengan warna cerah yang di jamin moderen dan kekinian

Untuk perjalanan jauh city car biasanya tidak di rekomendaiskan karena bodi nya yang mungil dan tida cukup untuk muatan yang banyak,

Baca Juga:Informasi Lengkap! Berikut Cara Cek Sinyal TV Digital Nggak Bikin Emosi!Ganti Mobil Lawasmu, Yuk Kepoin Daihatsu Calya Sigra, Top Markotop!

Dalam mobil biasanya hanya maksimal empat orang dengan barang di bagasi yang dapat masuk ke kabin

Kelebihan mobil City Car selain lebih nyaman saat melewati kemacetan atau gang-gang sempit, memiliki spesifikasi yang berbeda-beda, konsumsi bahan bakar lebih terjangkau.

Berikut Daftar Mobil City Car Dibawah 100 Juta

Daihatsu Ayla 2013 – 2017, city car ini memiliki 2 pilihan mesin pada versi facelift-nya

pada tahun 2017 ini Rp 70 juta-Rp 100 juta untuk transmisi otomatis sedangkan untuk manual di hargai Rp 60 juta-Rp 90 juta.

Toyota Etios Valco 2014 – 2015, berada di kisaran harga Rp 80 juta-Rp 95 jutaan saja

dengan keamanan pengereman ABS, EBD, dan dua SRS Airbag. Selain itu, kabin baris depannya yang luas adalah keuntungan dari mobil city car ini.

Datsun Go, mobil ini termasuk dalam kategori LCGC, dan harga bekasnya hanya berkisar antara Rp 50 Juta-70 jutaan. Mobil ini memiliki mesin 1.2 L dan memiliki performa yang tangguh.

Baca Juga:Liburan Hits Termurah! Yuk Kepoin Tempat Wisata Di Kota Ciamis Jangan Sampai Kelewatan!Kaum Low Budget Pasti Butuh HP Samsung Harga 1 Jutaan, Minat??

Honda Jazz, memiliki desain yang sporty, ruang kabinnya juga luas dan material berkelas yang di gunakan, memiliki sistem pengereman ABS + EBD, Dual SRS Airbag, Brake Override System, dan banyak lagi.

Honda Jazz tahun 2004 berkisar dari Rp60 jutaan saja,lho.

Nissan March 2011 – 2014, harga mobil bekas ini berkisar pada Rp 75 juta-Rp 90 jutaan saja mobil ini terbilang cukup nyaman bahkan untuk manuver pada belokan ekstrim.

0 Komentar