Legendaris dan Tradisional Ini Dia Cara Membuat Kue Cucur,yang Wajib Anda Coba !

Legendaris dan Tradisional Ini Dia Cara Membuat Kue Cucur,yang Wajib Anda Coba !
Legendaris dan Tradisional Ini Dia Cara Membuat Kue Cucur,yang Wajib Anda Coba !
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- kue cucur adalah kue tradisional yang banyak di jual di pasar tradisonal dan kue cucur juga rasanya manis dan banyak di gemari oleh masyarakat banyak.

kue cucur juga adalah kue tradisional legendaris yang masih eksis hingga sekarang. Bahan utama kue cucur adalah tepung terigu, tepung beras, dan gula merah.

Tidak susah membuat ini sendiri di rumah. Ada banyak resep pilihan kue cucur yang bisa kamu coba.

Baca Juga:Teh Manis Sama Seperti Kopi Ternyata Mengandung kafein Yang dapat Meningkatkan Daya ingat dan Konsentrasi !Aplikasi Pencari Jodoh Yang Belum di Kenal Banyak Orang,Ini Dia Rekomendasi Aplikasinya !

Yang terpenting saat memasak kuenya minyak harus dalam keadaan panas dan adonan tidak boleh bergerindil.

Tertarik membuat kue tradisional yang satu ini? Ini dia resep kue tradional ini yang bersarang yang bisa kamu coba.Bahan-Bahan:125 gr tepung terigu100 gr tepung beras130 gr gula merah50 gr gula pasirSecukupnya garam300 ml air1 bh daun pandanCara Membuat:Rebus gula merah, gula pasir, garam dan daun pandan. Masak hingga gula larut. Biarkan hangat.Campur tepung terigu dan tepung beras, lalu tuang larutan gula secara bertahap. Mixer dengan kecepatan rendah selama 5 menit.Diamkan adonan selama 5 jam.Panaskan minyak goreng sebanyak 4 sdm, setelah panas tuang sebanyak 1 sendok sayur, masak satu persatu hingga bersarang dengan api kecil.Angkat, tiriskan dan siap disajikan.Untuk mendapatkan hasil yang bagus, minyak harus dalam keadaan panas dahulu, besarkan dulu api lalu kecilkan baru tuang adonan. Jika minyak terlalu sedikit maka adonan tidak bisa membentuk sarang. Selamat mencoba ya,bisa juga sebagai ide jualan kalian di rumah.

0 Komentar