Hemat Dan Irit! Berikut Daftar Mobil City Car 2022 Paling Di Cari!

Hemat Dan Irit! Berikut Daftar Mobil City Car 2022 Paling Di Cari!
0 Komentar

RadarCirebon.TV- Indonesia menjadi salah satu negara dengan peminat otomotif tertinggi, terlebih banyak juga yang mencari Mobil City Car 2022

karena harga yang relatif turun menjadikan konsumen berbondong-bondong untuk memilikinya. Sudah tercatat pada bulan november 2022 sekitar lebih dari 900 ribu banyak kendaraan yang mendarat di Indonesia

dan sudah mencapai 942.499 unit, peningkatan 19,2% dari 790.529 unit pada tahun sebelumnya. Dengan demikian peminat otomotif khususnya memang sangat tinggi sehingga perusahaan yang memproduksi bisa mengamati fenomena tersebut.

Baca Juga:Keren Banget! Mobil Murah 2023 Terbaik, Awas Kehabisan!Yakin Nggak Kepincut? Berikut Tipe Mobil Daihatsu Ayla Yang Wajib Di Ketahui!

Daftar Mobil City Car 2022 Paling Di Minati!

Toyota Avanza, mobil ini sudah tembus 55.581 unit penjualannya sangat fantastis bukan? Karena spesifikasi mobil ini agak berbeda dari generasi sebelumnya, mungkin konsumen sangat menantikan kedatangan mobil ini.

Meskipun telah berganti generasi dan berubah bentuk menjadi mobil berpenggerak roda depan, Toyota Avanza masih menjadi raja penjualan mobil di Tanah Air.

Suzuki Baleno Hatchback, mobil ini tersedia dalam 2 jenis yakni biasa dan Hatchback. Kedua jenis ini sangat diminati karena modelnya yang sporty dan modern serta pilihan warna yang luas. Di lengkapi juga dengan mesin 1.373 cc dan tenaga 92,4 Ps, Suzuki Baleno Hatchback memiliki fitur pemanas AC dan torsi maksimal 120 Nm.

Mazda 2, Mobil ini memiliki kapasitas mesin 1.500 cc, menghasilkan 106 HP, dan torsi maksimal 144 Nm. Banyak pilihan warna membuatnya menarik.

Honda Brio, dengan bodinya yang minimalis, mobil ini memiliki daya tarik yang luar biasa dengan gayanya yang sporty dan pilihan warna yang menarik. Sebagai hasil dari mesin 1.2L, dapat menghasilkan daya sebesar 90 Ps dan torsi 110 Nm yang menggunakan sistem pengereman EBD+ABS dan lampu pemandu cahaya LED kontemporer.

Bagaimana apakah cukup membantu,sob? rekomendasi di atas cocok banget buat milenial yang membutuhkan kendaraan untuk bekerja ataupun kebutuhan lainnya. Selain lebih update dan modern. Semoga membantu!

0 Komentar