Follow Me ! Ternyata Begini Cara Mencari Saluran TV Digital Set Top Box

Follow Me ! Ternyata Begini Cara Mencari Saluran TV Digital Set Top Box
Sumber: Freepik
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Bagi kalian yang sudah bermigrasi dari tv analog ke tv digital dan ingin tahu masih bingung mencari saluran tvnya. Berikut ini cara mencari saluran TV digital set top box dengan mudah.

Cara Mencari Saluran TV Digital Set Top Box

1. Lakukan pencarian ulang siaran TV digital

Cara pertama untuk menemukan acara TV digital yang hilang di dekoder adalah dengan mencari acara TV digital lagi.

Hilangnya saluran siaran DTV mungkin karena setelah dicari, saluran tersebut tidak tersimpan di perangkat DTV atau perangkat STB.

Baca Juga:Ingin TV-Mu Lebih Jernih? Begini Cara Memaksimalkan Android TV BoxBukan Brio Bukan Avanza – Lalu Apa Mobil Terbaik di Indonesia? Ini Dia Mobilnya…

Untuk mengatasinya, coba cari atau pindai ulang siaran TV digital. Pencarian kembali siaran TV digital, baik di TV digital maupun TV analog konvensional dengan STB, dilakukan dengan cara yang hampir sama.

Pertama, buka menu pengaturan TV atau pengaturan STB. Selanjutnya, buka opsi penyetelan atau pengaturan siaran. Selanjutnya, klik opsi berlabel “Pindai Otomatis”, “Sesuaikan Secara Otomatis”, atau “Pencarian Otomatis”.

Setelah menekan opsi ini, TV digital dan penerima digital akan mencari siaran TV digital. Tunggu hingga pencarian selesai 100% dan daftar acara TV digital akan muncul. 

2. Pastikan kabel antena terpasang dengan benar

Cara mencari saluran tv digital set top box selanjutnya Jika Salurannya tiba-tiba hilang, pastikan kabel antena penerima terpasang dengan benar ke jack atau port yang tersedia

Kemudian, Pastikan juga kabel antena tidak rusak dan port TV tidak kotor. 

3. Cek jangkauan sinyal siaran TV digital

Hilangnya saluran siaran TV digital juga bisa di sebabkan oleh lemahnya sinyal di area rumah.Untuk itu, silahkan cek coverage sinyal siaran TV digital yang tersedia di rumah atau area tempat tinggal Anda.

Untuk memeriksa jangkauan sinyal siaran saluran TV digital di area rumah Anda, Anda dapat menggunakan aplikasi SignalTVDigital. Aplikasi ini dapat di unduh melalui Google Play Store (untuk ponsel Android) atau App Store (untuk iPhone). 

Baca Juga:Kamu Kepo? Berapa Harga HP Infinix Note 10? – Sini Aku BisikinSegera Rilis Agustus Ini ! Xiaomi Pad 6 Indonesia Dibandrol Rp.xx

4. Arahkan dan letakkan antena dengan tepat

Perlu di ketahui bahwa di aplikasi SignalTVDigital juga terdapat peta yang menunjukkan informasi atau legenda tentang kekuatan sinyal program TV digital di suatu wilayah.

Sedangkan jika area tersebut memiliki sinyal yang kuat, maka akan di tandai dengan anotasi berwarna merah pada peta.

Jika legenda berwarna hijau-kuning, kekuatan sinyalnya sedang, dan untuk abu-abu atau biru, artinya sinyalnya lemah. 

Nah, itu dia beberapa langkah cara mencari saluran tv digital mudah.

0 Komentar