Segini Harga Nokia 7 Plus di Indonesia, Worth it?

Segini Harga Nokia 7 Plus di Indonesia, Worth it?
Foto : techno.okezone.com
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Sudah ada beberapa seri ponsel Nokia layar penuh, seperti Nokia 7 Plus. Nokia 7 Plus di posisikan sebagai ponsel kelas menengah di pasaran juga di Indonesia.

Kelas ini termasuk dalam cluster yang sama dengan Samsung Galaxy A8 (2018), Vivo V9 6GB, Samsung Galaxy A8 Star, Oppo F9, Xiaomi MI A2, dll.

Persaingan ponsel kelas menengah tentu sangat sengit, seperti halnya Nokia 7 Plus harus bernilai lebih untuk diperhatikan.

Baca Juga:Daftar Harga Celana Levi’s 501 Terbaru3 Wisata Kuliner Solo yang Melegenda dan Populer

Meski belum resmi di jual di Indonesia, para peminat perangkat Nokia bisa membelinya melalui retailer online seperti Lazada dan Bukalapak.

Ketika persaingan pasar semakin ketat, harga dan spesifikasi menjadi semakin penting.

Itu sebabnya Nokia mengemas setiap fitur ke dalam Nokia 7 plus dan mempertimbangkan persaingan pasar saat menetapkan harga jual.

Smartphone ini telah di luncurkan di seluruh dunia atau berstatus “Tersedia” setelah di luncurkan pada 25 Februari 2018.

Adapun harga Nokia 7 plus adalah 6 Jutaan.

Spesifikasi.

HP Snapdragon 660 dengan konfigurasi Qualcomm SDM660 Snapdragon 660 (14 nm),

CPU octa-core (4 x 2.2 GHz Kryo 260 Gold & 4 x 1.8 GHz Kryo 260 Silver), dan GPU Adreno 512.

HP RAM 4/6GB, konfigurasi memori 64GB RAM 4GB, RAM 64GB 6GB. Kamera HP 13 MP dengan Konfigurasi Sensor 12 MP, f/1.8, 25 mm (Lebar),

1/2.55″, 1.4 μm, Dual Pixel PDAF 13 MP, f/2.6, (Tele), 1/3.4″, 1.0 μm, AF, zoom optik 2x.

Baca Juga:3 Tempat Hiburan di Lembang yang Pas Dikunjungi Bersama KeluargaCity Car Suzuki Splash, Harga Bekas Mulai dari Rp 80 Juta-an!

Layar IPS LCD, 6,0 inci, 92,4 cm2 (sekitar 77,2% rasio layar-ke-bodi), 1080 x 2160 piksel, 18: 9 rasio (~ kepadatan 403 ppi).

Nah, itulah informasi singkat mengenai handphone Nokia 7 plus yang di harga sekitar 6 Jutaan di Indonesia.***

0 Komentar