Miliki 4 Kemampuan Baru dan Tak Biasa, Iso New Agent Valorant Kini Jadi Idola Dalam Permainan

Iso New Agent Valorant
Iso New Agent Valorant/ sumber foto: IGN
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- Sekilas untuk anda, Valorant adalah permainan video penembak taktis yang di kembangkan oleh Riot Games.

Dengan perpaduan elemen-elemen dari berbagai permainan genre FPS dan strategi,

Valorant telah memikat para penggemar game di seluruh dunia.

Hebatnya, permainan ini menampilkan pertempuran antara dua tim yang saling bersaing,

dengan setiap tim beranggotakan lima pemain.

Lanjut, salah satu hal yang membuat Valorant menarik adalah variasi agen atau karakter yang dapat di pilih pemain,

masing-masing dengan keahlian khusus yang memengaruhi strategi permainan.

Tidak hanya mengandalkan keterampilan menembak, permainan ini menekankan kerjasama tim,

Kemudian koordinasi, serta penggunaan taktik untuk mencapai tujuan.

Baca Juga:Epic Visual Look Eren Yeager Dalam Serial Attack On Titan Final Season Part 3Tok! FIFA Tunjuk Arab Saudi Jadi Fasilitator Piala Dunia 2034

Grafis yang halus, mekanika permainan yang seru, dan terus berkembangnya konten

membuat Valorant menjadi favorit di kalangan pemain e-sports.

Tak hanya itu, turnamen-turnamen besar dan komunitas yang aktif memperkuat popularitasnya

sebagai permainan kompetitif yang menantang.

Dengan terus berkembangnya fitur dan update yang diperbarui secara berkala,

Valorant terus menarik minat pemain dengan memberikan pengalaman bermain

yang menegangkan dan dinamis dalam dunia penembak taktis.

Ciptakan Kemampuan Unik, Iso New Agent Valorant Jadi Karakter Baru Terpopuler!

Selanjutnya, pada episode 7 act 3 game ini menghadirkan karakter baru yang memiliki kemampuan khusus dan unik.

Bernama Iso, agen baru dalam permainan ini. Iso memiliki kemampuan menciptakan perlindungan diri otomatis,

kebal terhadap peluru, dan memiliki mobilitas sendiri dalam sisi penyembuhan.

Lebih lanjut, pencipta karakter Iso menyebut bahwa ia ingin sebuah agent yang dapat dengan mulus, lincah, mudah menghadapi musuh

tanpa adanya gangguan atas kesakitan terhadap serangan.

Berikut kemampuan dari Iso new agent valorant:

  • Mengaktifkan pengatur waktu fokus.

Saat habis, Iso akan dapat memanen bola energi dari musuh yang di jatuhkan atau di rusaknya.

Setelah bola-bola ini di tembakkan, Iso akan menerima perisai yang menyerap satu contoh kerusakan dari sumber mana pun.

Baca Juga:Bidik Kampus Luar? Berikut Channel Beasiswa November 2023 Bisa Kamu Apply Mulai Jenjang S1-S3, Deadline Sebentar Lagi Loh!Jangan Salah Sebut, Kipas Angin VS Air Cooler Nyatanya Beda Loh! Punya Manfaat yang Sama, Yuk Ketahui Perbedaanya

  • Melempar baut molekuler.

Selanjutnya, dapat menembus di nding dan benda padat lainnya untuk menangkap musuh di balik rintangan.

Ketika baut menyentuh pemain, status FRAGILE akan di terapkan pada mereka.

  • Contingensy

Tak hanya itu, Iso akan mengumpulkan energi prismatik yang dapat di tembakkan sebagai dinding energi

yang tidak dapat di hancurkan yang menghalangi peluru.

  • Kontak Bunuh

Lalu, lemparkan sebuah kolom energi dan ini akan memindahkan dia

dan musuh pertama yang terkena serangan pamungkasnya ke dalam arena 1v1.

Pemenang meninggalkan arena dan yang kalah akan mati.

0 Komentar