Kuliner Pekalongan Banyak yang Bikin Ketagihan

Soto Tauto, Salah satu kuliner di Pekalongan
Soto Tauto, Salah satu kuliner di Pekalongan
0 Komentar

Soto Tauto, Salah satu kuliner di Pekalongan
Kuliner Pekalongan Banyak yang Bikin Ketagihan

RADARCIREBON.TV – Tak hanya wisata, Pekalongan juga banyak memiliki kuliner yang membuat para wisatawan ingin terus balik lagi.

Banyak wisatawan ketika berkunjung ke Pekalongan, tidak hanya mengunjungi beberapa wisatanya saja melainkan banyak wisatawan yang berburu kuliner.

Di kota ini banyak sekali kuliner yang disuguhkan, mulai dari kuliner tradisional sampai kuliner modern.

Baca Juga:Cara Update Aplikasi Whatsapp TerbaruKegunaan Dan Pengertian Whatsapp Web

Berikut rekomendasi kuliner pekalongan yang wajib anda coba ketika berkunjung ke kota ini.

1. Soto Tauto Khas Pekalongan

Untuk pertama yang wajib anda coba, pastinya khas pekalongan yakni Soto Tauto. Soto Tauto menjadi menu favorite yang banyak digemari oleh masyarakat Pekalongan itu sendiri bahkan wisatawan dari luar Pekalongan. Soto Tauto memiliki ra, sa yang unik yang dimana menjadi daya tarik dari makanan khas Pekalongan ini.

2. Kepiting Gemes Pak Mamo

Kepiting Gemes Pak Mamo menjadi salah satu kuliner yang terkenal di Pekalongan. Kuliner ini menyajikan berbagai menu olahan kepiting dengan rasa yang lezat dan pas di mulut. Olahan kepiting ini dibuat menjadi beberapa jenis bumbu yang dimulai dari bumbu asam manis, saus tiram, saus mentega dan bumbu sedap lainnya.

Nah, itu adalah berbagai macam wisata kuliner yang wajib anda kunjungi ketika berkunjung ke Pekalongan.

0 Komentar