Spesifikasi Nokia X2 5G, Hp 2 in 1 yang Pernah Ada!

Foto: Tech Spell/ Nokia X2
Foto: Tech Spell/ Nokia X2
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- Spesifikasi Nokia X2 5G, Hp 2 in 1 yang Pernah Ada!

Setelah berhasil dari masa kelam, Nokia mulai menegepakkan sayapnya di dunia teknologi komunikasi kembali nih, geng.

Kehadirannya bisa jadi “mimpi buruk” bagi kompetitor. Mengapa tidak? secara besar-besaran Nokia meluncurkan begitu banyak hp dengan spek dan performa yang terbilang unggul.

Baca Juga:Beda! Ini Cara Daftar Kartu Prakerja Dapat Uang 600 Ribu Gelombang 52Nokia Lumia 430 Gimana Windows Phone Dual SIM Harga dan Speknya? Berikut Spillnya

Sebut saja rumor mengenai Nokia mirip iPhone yang kini beritanya bersliweran di media sosial. di lanjut dengan kebankitan hp jadul yang di kemas modern bahkan mendukung jaringan 5g.

Kini jenis X2 sedang dalam masa perilisan terbarunya yaitu Nokia X2 5G. di sebut-sebut ponsel ini akan merajai pasar teknologi masa depan.

namun, sebelum kamu hendak membeli Nokia ini, pahami spesifikasi dan kecanggihannya terlebih dahulu.

Microsoft Mobile telah resmi meluncurkan smartphone terbarunya yaitu Nokia X2 yang berjalan di sistem operasi Android. Banyak yang menunggu rilis Nokia X2 setelah Microsoft merilis gambar desainnya pada tahun 2014.

Nokia X2 adalah ponsel Android yang di luncurkan pada tahun 2014. Ponsel ini memiliki layar sentuh yang lebih besar dari pendahulunya, Nokia X, berukuran 4,3 inci dengan resolusi 480 x 800 piksel.

Layar ini di lindungi oleh Gorilla Glass 2, membuatnya tahan terhadap goresan dan guncangan. 

Komponen komputasi didukung oleh 1 GB RAM. Hadir dengan pilihan penyimpanan internal/ROM 4GB RAM 1GB, slot microSDHC dan baterai Li-ion berkapasitas 1800mAh.

Bagian multimedia memiliki layar 4,3 inci dengan layar sentuh kapasitif IPS LCD, 16 juta warna. Layarnya memiliki resolusi 480×800 piksel dan di lengkapi dengan scratch glass, clear black screen.

Baca Juga:Nokia XR 20 Pro Unjuk Gigi, Sebagus Apa?Makan Diet Menu 7 Hari, Ini Yang Harus Kamu Konsumsi!

Layar menjadi penampil, cukup bagus untuk menampilkan fungsi-fungsi di dalamnya. Tentu saja, ini termasuk menonton video dan bermain game. 

Sebagai perangkat smartphone, Nokia X2 Dual SIM hadir dengan konektivitas yang cukup lengkap.

Misalnya untuk koneksi ponsel. Perangkat ini mendukung teknologi GSM/HSPA yang dapat di gunakan untuk transmisi data dengan kecepatan maksimal HSPA 21.1/5.76 Mbps.

Ada juga port USB-MicroUSB 2.0, GPS (yes, A-GPS, GLONASS, BDS), WLAN 802.11 b/g/n, hotspot dan Bluetooth (4.0, A2DP). Tidak melupakan fitur lain seperti accelerometer, proximity.

Salah satu keunggulan Nokia X2 adalah kemampuan untuk mengatur wallpaper di layar kunci, layar beranda, jalur cepat, dan layar daftar aplikasi.

Pengguna juga dapat memanfaatkan fitur banner interaktif yang memungkinkan mereka menghapus iklan dengan menggeser ke kiri atau ke kanan.

Nokia X2 juga mengemas baterai Li-Ion 1800mAh yang bertahan hingga 10 jam waktu bicara dan 552 jam waktu siaga.

Atur jadwal pembelian ponsel ini ya. Selamat berbelanja!

0 Komentar