Pngen Yang Pedas Pedas Tahu Tidak Sih Gais,Nimatnya Cilok Kuah Manis Pedas,Hayu Bikin Sekarang Juga !

Pngen Yang Pedas Pedas Tahu Tidak Sih Gais,Nimatnya Cilok Kuah Manis Pedas,Hayu Bikin Sekarang Juga !
Pngen Yang Pedas Pedas Tahu Tidak Sih Gais,Nimatnya Cilok Kuah Manis Pedas,Hayu Bikin Sekarang Juga !
0 Komentar

RADARCIREBON.TV- cilok kuah pedas manis merupakan makanan  street food khas Jawa Barat. Meski menjadi makanan dari suatu daerah, tapi kini cilok bisa ditemui di berbagai penjuru daerah di Indonesia.

Ciri khas cilok adalah seringkali di makan bersama saus atau sambal kacang. Namun, kamu juga bisa mengkreasikan cilok dengan di sajikan bersama kuah.

Menawarkan tekstur kenyal dan gurih, di jamin makanan pedas satu ini bisa menghangatkan badan.

Baca Juga:Perih Mata Dan Mata Menjadi Merah Ini Dia Sebab Nya ! Mari Baca Di sini !7 Tata Cara Menjadi Wanita Istiqomah,Yuk Simak di Sini !

Kamu bisa menghadirkan cilok kuah pedas sebagai camilan penambah mood dengan membuatnya seperti resep di bawah ini. Yuk, simak dan terapkan!

Bahan adonan cilok:

  • 180 gram tepung kanji
  • 150 gram tepung terigu
  • 1 sdt garam
  • 1/4 sdt kaldu bubuk
  • 1/4 sdt lada bubuk
  • 1/4 sdt gula pasir
  • 2 siung bawang putih, haluskan
  • 300 ml air
  • 3 batang daun bawang, iris

Bahan kuah:

  • 5 siung bawang putih halus
  • 2 siung bawang merah halus
  • 1/2 sdt kencur halus
  • 800 ml air
  • garam secukupnya 
  • gula pasir secukupnya 
  • lada bubuk secukupnya
  • 2 sdt kaldu jamur
  • 1 batang daun seledri, iris
  • minyak secukupnya.

2. Buat adonan cilok

Ayak tepung terigu ke dalam wadah, lalu campur dengan garam, kaldu bubuk, lada bubuk, gula pasir, dan bawang putih halus. Aduk semuanya hingga merata. Tambahkan air, lalu aduk kembali hingga tercampur rata. 

3. Tambahkan beberapa bahan, bentuk bulat

Setelah itu, masak dengan api kecil sambil terus di aduk hingga membentuk adonan. Di amkan adonan hingga dingin.

Setelah adonan dingin, campur dengan irisan daun bawang dan tepung kanji. Uleni dengan tangan hingga adonan bisa di bentuk. Ambil adonan secukupnya, lalu bentuk bulat. 

4. Rebus cilok

Panaskan air di dalam panci, campur dengan minyak supaya gak lengket. Masukkan cilok satu per satu, masak hingga cilok mengapung. Setelah mengapung dan mendidih, aduk-aduk, lalu angkat. Sisihkan dahulu. 

5. Buat kuah, campur dengan bahan lainnya

Baca Juga:7 Kegunaan Obat Amoxcilin Bagi Kesehatan Tubuh Manusia !Semakin Merajarela Penyait Cacar Monyet , Ini Dia Indikasi Obat Cacar Monyet !

Tahap selanjutnya, panaskan sedikit minyak di dalam wajan, lalu tumis bawang putih, bawang merah, dan kencur yang sudah di haluskan. Tambahkan air, aduk hingga tercampur rata.

Beri garam, gula pasir, lada bubuk, dan kaldu jamur, aduk hingga merata. Masukkan daun seledri dan cilok, masak sebentar hingga matang. Setelah matang, angkat dan sajikan cilok kuah yang gurih ini. 

Dengan resep di atas, kamu bisa menikmati cilok kuah yang empuk dan kenyal. Jika ingin pedas, kamu bisa menambahkan bubuk cabai atau saus sambal. Selamat mencoba ya di rumah.

0 Komentar