Gelandang Real Madrid Jude Belingham Raih Penghargaan Pemain Muda Terbaik Kopa Trophy 2023

Jude Belingham Real Madrid
Instagram Real Madrid Tim Favoritku
0 Komentar

RADARCIREBON.TV – Gelandang muda Real Madrid, Jude Bellingham resmi di dapuk sebagai penerima penghargaan pemain muda terbaik Kopa Trophy di Ballon d’Or 2023, Selasa (31/10/2023) dini hari WIB.

Dalam acara penganugerahan yang digelar di Theatre du Chatelet, Paris, pemenang penghargaan Kopa Trophy 2023 di umumkan oleh eks pemain Real Madrid dan Chelsea, Eden Hazard.

Kopa Trophy adalah kategori penghargaan dari France Football sejak 2018 untuk memilih pemain muda terbaik di bawah 21 tahun.

Baca Juga:Harga Mobil Suzuki Murah dan Spesifikasi CanggihSmart TV Coocaa Terbaik Harga Murah Spesifikasi Mewah, Teknologi Modern dan Design Elegan

Jude belingham Penghargaan ini di namai berdasarkan legenda Prancis, Raymond Kopa.Bellingham menjadi nama kelima yang sukses meraih penghargaan ini.

Dia berada di peringkat di belakang Kylian Mbappé, Matthijs de Ligt, Pedri dan Gavi.

Daftar Pemenang Piala Kopa

Pertama Ada Dua Pemain Barcelona, ​​Yang Terbaru Bellingham!

Tanda Jude Bellingham Bakal Jadi Pemain Top Trofi Kopa 2023 : Jude Bellingham Lionel Messi tak menyebut Vinicius dan Jude Bellingham.

Mereka sebagai calon peraih Golden Ball Jadwal Pertandingan La Liga 2023/2024 Lengkap Nama Bellingham kian bersinar sejak tahun lalu.

Dan terutama saat ia tampil apik bersama timnas Inggris di Piala Dunia 2022 yang di gelar di Qatar.

Musim panas lalu, Real Madrid mengontrak Jude Bellingham dari Borussia Dortmund dengan biaya awal 103 juta euro.

Baca Juga:Smart TV Samsung Murah Fitur Canggih dan Design Elegan, Spesifikasi MewahTV Digital Changhong 24 Inch Murah Cuma 1 Juta, Spesifikasi Canggih

Bellingham juga menunjukkan mengapa dia pantas mendapat nilai tinggi.Hingga saat ini, Bellingham telah mencatatkan 13 penampilan untuk Real Madrid di semua kompetisi.

Hebatnya, ia sukses mencetak 13 gol, termasuk dua gol yang ia ciptakan dalam kemenangan 2-1 atas Barcelona di El Clasico akhir pekan kemarin.

0 Komentar